JARINGAN 6
Soal dan Jawaban
Paket A
1. Untuk mengawali proses
instalasi EHCP dilakukan dengan mengetikan perintah…
A. Setup
B. Install
C. Named
D. Syscon.conf
E. Nano
2. Berbagai fasilitas untuk
mengatur semua fungsi dalam server dapat dijumpai pada…
A. Situs website
B. Server administration
C. Firewall
D. Default gateway
E. Control Panel Hosting
3.Dengan adanya cPanel ini sangat
membantu blogger dan website developer dalam membuat…
A.Konten website
B.Budgeting
C.Administrasi
D.Komunikasi
E.Dedicated server
4. Di dalam EHCP terdapat beberapa
fitur default antara lain sebagai berikut, kecuali…
A.Apache
B.Web Mail
C.Database server
D.FTP Server
E.PhpMyAdmin dan MYSQL
5.cPanel identic dengan control panel
hosting yang berbasis…
A.San Solaris
B.Unix/Linux
C.Windows
D.Mac OS
E.FreeBSD
6.Salah satu penggunaan yang popular
VPS adalah untuk menyediakan…
A.Account hosting
B.Email hosting
C.Private hosting
D.Web hosting
E.Configure hosting
7.Bentuk layanan web hosting dimana
sebuah akun hosting ditaruh dalam satu server yang sama dengan beberapa akun
hosting lainnya guna memakai services Bersama-sama bisa disebut sebagai… Dedicated
server.
A.VPS
B.Email hosting
C.Shared hosting
D.Account server
8. Berikut yang bukan termasuk
pilihan system operasi (OS) yang ditawarkan pada VPS adalah…
A. Gentoo
B. Redhat Enterprise Linux
C. San Solaris
D. FreeBSD
E. OpenSUSE
9.Distro yang sering digunakan untuk
membuat konfigurasi VPS untuk web hosting adalah…
A. Redhat
B. Fedora
C. Mandriva
D. Debian
E. steamOS
10. Salah satu Web Server yang
terkenal di linux adalah….
A. GNU
B. APACE
C. Apache
D. Mysql
E.Linux
11. Dengan adanya cpanel ini sangat
membantu blogger dan wabsite developer dalam membuat....
A. konten website
B. budgeting
C. administrasi
D. komunikasi
E. dedicated server
12. Didalam EHCP terdapat beberapa
fitur default antara lain sebagai berikut, kecuali...
A. apache
B. web mail
C. database server
D. FTP server
E. PhpMyAdmin dan MySQL
13. Web hosting juga dapat diartikan
sebagai tempat penyimpanan data berupa...
A.megabites
B.kilobites
C. terabytes
D. kilobytes
E. gigabites
14. Bentuk layanan web hosting dimana
sebuah akun hosting ditaruh dalam satu server yang sama dengan beberapa akun
hosting lainyaguna memakai services bersama sama bisa disebut sebagai...
A.dedicated server
B. VPS
C. email hosting
D. shared hosting
E. account server
15. Pada
cPanel, fasilitas yang digunakan untuk membuat email baru adalah…
A. webmail
B. mail
client
C. email accounts
D
.mailling list
E. spam
assassin
16. Salah
satu fitur pada cPanel yang digunakan untuk menghindari pencurian bandwith
karena orang lain banyak melakukan copy paste dari artikel website kita adalah…
A. lech
protection
B. hotlinking protected
C.
password protection
D.
password protection directoroies
E.
bandwith
17. Sebuah
aplikasi online yang berfungsi untuk mengatur akun hosting disebut…
A. control
panel
B. control panel hosting
C. settting
D. website
E. hosting
setting
18. Jenis
layanan hosting yang menyewakan satu server untuk satu pelanggan adalah…
A. free hosting
B. shared
hosting
C. VPS
hosting
D. dedicated
server hosting
E. cloud
hosting
19. Penggunaan
managed VPS bersifat fleksible, artinya…
A. dapat
digunakan selamanya
B. mudah mengoperasikanya
C. pemilik hosting dapaet menginstall
software apa saja dengan VPS hosting sesuai dengan keinginan dan kebutuhan
D. tidka
berbayar
E. bebas
diaplikasikan
20. untuk
menyimpan aplikasi yang cukup besar seharusnya menggunakan…
A. shared
hosting
B. VPS hosting
C. dedicated
hosting
D. virtual
client
E. DNS
Server
21. beban yang terlalu berat karena
banyaknya website atau blog dalam satu server kemungkinan dapat mengabiatkan
server gagal berfungsi atau disebut…
A.
down
B. crash
C. collision
D. hang
E. blank
22. layanan
paket hosting yang memiliki batasan ruang harddisk dan sumber daya bandwith
disebut
A. shared
limited
B. shared
unlimited
C. VPS
D. VPN
E. virtual
space
23. Kumpulan
file-file komputer(seeprti file gambar, dokumen, audio, video, dan lain-lain)
yang saling berkaitan disebut…
A. hosting
B. website
C. domain
D. server
E. client
24. Dibawah ini jenis-jenis dari
vps,kecuali...
A.open Vz
B.KVM
C.VPN
D.HVM
E.Linux
25. salah satu kekurangan dari share
hosting dibawah ini,kecuali...
A.Area kontrol terbatas pada server
B.Penggunaan mudah
C.Memungkinkan terjadinya crash
D.Keamanan kurang
26.
Dengan berlangganan account hosting pada penyedia
hosting, user pada umumnya mendapatkan hal-hal sebagai berikut, kecuali...
A.Hak
penuh pada sumber daya server
B.Nama
domain
C.Ruang
disk yang bisa diisi dengan data
D.Alamat/account
email
E.Berinteraksi
dnengan pengunjung website
27. Control panel
hosting meruapakan sebuah software yang dapat diinstall pada server yang
menjalankan layanan hosting seperti web,dns,email dan lain-lain.Manakah yang
merupakan daftar software control panel hosting yang gratis...
A.Cpanel,ISPConfig,
dan Plesk
B.ISPConfig,EHCP,dan
Kloxo
C.EHCP,Kloxo
dan Canel
D.Kloxo,Cpanel
dan ISPConfig
E.Kloxo,Cpanel,dan
Plesk
28. Versi standart
PHP pada Debian 9 adalah versi 7.0, hal ini akan
menyebabkan file Manager pada EHCP di dapat dengan baik. Maka langkah perbaikan
yang diambil adalah dengan menginstalasi...
A.PHPMyAdmin
B.PHP V
3
C.Postfix
D.PHP V
5.6
E.Putty
29. Untuk
memulai pembuatan Website pada Control Panel Hosting EHCP, kita bisa
memanfaatkan menu yang bernomor ..... yang otomatis akan membuatkan nama
domain, akun FTP, file manager dan email.
A.Add
Panel User
B.Easy
Add Domain
C.Add
Dns Hosting With Panel User
D.Add
New FTP User
E.Add
Subdomain With FTP
30. Sistem yang
digunakan untuk menggabungkan lebih dari satu computer untuk dihubungkan
kedalam jaringan internet disebut dengan...
A.DHCP
B.DNS
C. NAT
D.NMAP
E. FIREWALL
31. Yang tidak
termasuk kedalam jenis-jenis NAT adalah...
A.Port
Address Translation
B.Dynamic
NAT
C.Static
NAT
D.Overlapping
NAT
E.Fail
Over
32. NAT yang
metode konfigurasinya dengan menerjemahkan 1 IP Private ke 1 IP Public
adalah...
A.PAT
B.
NAT Static
C.
NAT Dynamic
D.
Overlapping NAT
E.
Overloading NAT
33. Bentuk NAT
yang melakukan penerjemahan dua arah, terutama juka terdapat nomor yang sama
antara alamat IP public dan local adalah...
A.
Overlapping NAT
B.
Overloading NAT
C. SNAT
D.DNAT
E. Dynamic
NAT
34. Sebuah perangkat yang digunakan
untuk menghubungkan satu jaringan komputer dengan satu atau lebih jaringan
komputer yang menggunakan kaidah komunikasi yang berbeda disebut ...
A. Router
B. NAT
C. Switch
D. IP Address
E. Internet Gateway
35. Suatu sistem yang bertujuan untuk
menerjemahkan IP Address agar dapat menjadi IP Public adalah ....
A. Translation
B. NAT
C. Routing
D. Subnetting
E. Masking
36. (a) Sebuah NAT mendukung bandwidth
hingga mencapai 10 Gbps.
(b) Menggunakan cost load balancing
yang tidak sama .
(c) NAT mendukung protokol TCP,UDP,
dan ICMP.
(d) NAT menerima interface jaringan
secara otomatis.
Pernyataan di atas yang merupakan
karakteristik NAT adalah ....
A. (A)
Dan (C)
B. (A) Dan (B)
C. (B) Dan (D)
D. (B) Dan (C)
E. (A), (B), Dan ( d)
37. NAT yang mendefisinikan pemetaan secara
satu per satu pada satu IP subnet IP subnet lainnya disebut ....
A. Static NAT
B. Dynamic NAT
C.
NAT Overload
D. PAT
E. NAT Overlapping
38. Berikut adalah kekurangan penggunaan NAT
Overload (PAT) dalam jaringan, yaitu ...
A. Menyebabkan keterlambatan
proses, karena paket yang dikirim haru melewati perangkat NAT terlebih dahulu
B. Jika semua alamt IP sudah penuh dan
terpakai semua, maka saat ada penambahaan komputer, komputer tersebut tidak
lagi dapat terhubung ke internet melalui NAT
C. Menyebabkan beberapa aplikasi tidak dapat
berjalan dengan seharusnya
D. Saat menggunakan PAT, single IP address
tidak dapat dengan mudah menjalankan lebih dari satu jenis layanan publik yang
sama di belakang PAT
E. Harus menggunakan seluruh alamat routeable
pada pool yang dipetakan
39. NAT Berfungsi untuk mentranslisikan IP
private menjadi IP public. Yang dimaksud IP public adalah ...
A. IP yang diperbolehkan pada suatu
perangkat
B. IP yang ditetapkan oleh
InterNIC yang dapat diakses oleh server internet
C. IP yang dikhususkan untuk NAT
D. IP unicast untuk jaringan dengan skala
besar
E. IP multicast untuk jaringan dengan skala
kecil
40. Perangkat jaringan yang menerjemahkan
komunikasi yang dilakukan antara host di jaringan pribadi dan host di jaringan
publik, yang memungkinkan lebih dari satu client terhubung pada satu IP public
namun pada port yang berbeda disebut ...
A. NIC
B. SNAT
C. PAT
D. DNAT
E. NAT Overlapping
PAKET B
1. Server adalah..
a. Suatu perantara agar terhubung
b. Suatu Jenis OS yang memunkinkan pengguna untuk belajar
c. Suatu perangkat jaringan yang memberikan layanan
terhadap pengguna
d. Suatu perangkat jaringan yang menjadikan perantara\
e.
Semua Benar
2. Admin Server adalah..
a. Orang yang mengatur aktifitas server, mulai dari awal
dibuat, perawatan
hingga perbaikan
b. Orang yang menggunakan server
c. Sejenis software yang bisa mengkakses server pusat
d. Sejenis Sistem Operasi Jaringan
e.
Semua Benar
3. Komunikasi Client-Server bekerja dengan
cara
a. Response-Request
b. Request-Response
c. Request-Request
d. Response-Response
e.
Semua salah
4. Protocol HTTP mempunyai bagian antara lain
a. Header
b. Content
c. Content dan Address
d. Header dan Content
e. Address
5. Client Server biasanya menggunakan
Protocol..
a. TCP
b. DNS
c. HTTP
d. HTTPS
e.
URL
6. Server terdiri dari 2 Komponen Utama
antara lain
a. Software dan Brainware
b. Software dan Protocol
c. Software dan Hardware
d. Software dan TCP
e.
Software dan UTP
7. Internet memiliki 2 sistem penamaan host
antara lain
a. IP address dan URL
b. DNS dan FTP
c. Blogger dan Wordpess
d. URL da DNS
e.
DNS dan NAT
8. FQDN kepanjangan dari..
a. Fully Qualifie Domain Name
b. First Qualifed Domain Name
c. Fully Qualified Domain Name
d. First Qualifie Domain Nut
e. Fully Qualifie Domain Nut
9. Ada berapakah Jenis Name Server?
a. 7
b. 5
c. 4
d. 9
e.
12
10. IIS kepanjangan dari...
a. Internet Information Service/Server
b. Interconnection Information Service
c. Interface Internet Server
d. Internet Information Silly
e.
Interface Information Server
11. IIS medukung Protokol?
a. URL
b. Url dan HTTP
c. HTTP , FTP dan SMTP
d. URL dan FTP
e.
UTP dan HTTP
12. Contoh Aplikasi FTP Server antara lain
a. WsFTP
b. DNS
c. Proftpd
d. GetRight
e.
semua salah
13. Contoh Aplikasi FTP Client antara lain
a. SmartFtp
b. Wuftpd
c. Vsftpd
d. DNS
e.
NAT
14. Untuk bisa login ke Server FTP kita bisa
menggunakan mode?
a. Trunk
b Allowed Trunk
c. Teks
d. Teks dan GUI
e. Trank
15. Kekurangan DNS yaitu...
a. Berbayar
b. Fleksibel
c. Kompatibel
d. Mudah
e.
Semua salah
16. Windows Server 2008 mendukung sistem
klien dengan?
a. Windows Vista
b. Linux
c. Sistem Operasi Jaringan
d. DHCP
e.
NAT
17. Nama Domain Host/ Server www.listi.co.id
berlokasi di?
a. Inggris
b. Cipaganti
c. Indonesia
d. Taiwan
e.
Semua benar
18. Salah satu Web Server yang terkenal di
linux adalah
a. GNU
b. APACE
c. Apache
d. Mysql
e.
Semua benar
19. DNS biasa digunakan pada aplikasi yang
terhubung ke
a. Internet
b. Domain
c. Host
d. Server
e.
Semua benar
20. DNS adalah suatu sistem yang memungkinkan
nama suatu host pada jaringan komputer atau internet ditranslasikan menjadi /
a. Protocol
b. Software
c. IP Address
d. ID
e.
Semua benar
21. Fungsi umum dari DNS adalah
a. mempermudah
pengguna dalam mengakses situs
b. menyulitkan pengguna
dalam mengakses situs
c. membuat IP address
d. membuat subnet mask
e. mempermudah membuat
jaringan
22. Untuk masuk ke server manager,kita harus
melalui
a. local disk c
b. Control panel
c. Network
d. Administrator
e. administrative tools
23. Jika nomor IP tidak dikenal dalam
jaringan,maka akan muncul pesan
a. Time to live
b. Time to leave
c. Reply for
All
d. Data
pending
e.
Request Time out
24. Sistem yang menyimpan informasi tentang
nama host maupun nama domain dalam bentuk basis data merupakan pengertian
tentang
a. DHCP
b. DNS
c. Protokol
d. Add
roles
e.
Server
25. Tata cara atau peraturan yang disepakati
secara internasional agar sebuah komputer bisa berkomunikasi dengan komputer
lainnya disebut
a. Proposal
b. Protokol
c.
Proxy
d. Program
e.
Prosedur
26. DHCP kependekan dari
a. Domain
Hert Control Protocol
b. Dynamic
Herl Central Protocol
c. Domain
Herl Central Protocol
d. Domain
Host Control Protocol
e.
Dynamic Host Control Protocol
27. Yang termasuk sistem operasi adalah
a. Linux
b. Windows
c. DOS
d. Mac OS
e. Semua
benar
28. Kepanjangan dari SSID adalah
a.
Service Set Identifier
b. Service
Set Identity
c. Super
secure Identity
d. Secure
super Identity
e.
Service super Identity
29. Software utility yang bekerja pada
komputer dan desain untuk memberikan IP address ke komputer disebut
a.
DHCP
b.
Protokol
c.
DNS
d.
Ipconfig
e.
Gateway
30. Berapa network address IP pada ip
191.1.67.5
a.
191.0.0.0
b. 191.1.0.0
c. 191.255.255.255
d.
191.1.255.255
e.
255.255.0.0
31. Pada dasarnya, PHP yang baru saja
diinstall dengan masuk ke folder?
A. var/www/html
B. /ipaddress/phpinfo.php
C.
/usr/share/phpMyAdmin
D. /wordpress.org/latest.tar.gz
E. /alamatip-or-domain/wp-admin
32. Untuk melihat aktifitas tentang user yang
mengakses website, check IP dari pengunjung website. Memasang password pada
folder/direktori dari file hosting dan lain-lain dengan menggunakan …
A. Files
B. Domain
C. Database
D.
Logs
E. Software
33. Aplikasi i-MSCP hanya bisa digunakan pada
2 Distro linux yaitu…
A. Redhat dan Debian
B. Mandriva dan CentOS
C. Ubuntu dan Merdeka Linux
D.
Ubuntu dan Debian
E. BlankON dan Kubuntu
34. Berbagai produk-produk website atau CMS
kebanyakan yang dibuat menggunakan PHP, salah satunya yang paling terkenal
adalah…
A.
Wordpress.org
B.Google.co.id
C. Request-response.com
D. Folderindo.ac.id
E. Semua benar
35. Jenis teknologi penyimpanan data yang
dinyatakan sebagai HDD masa depan adalah…
A. SATA
B. SAS
C.SCSI
D.
SSD
E. Flas
36. Berikut yang bukan termasuk bagian-bagian
dari LAMP adalah…
A. Linux
B. Apache
C. MySQL
D. PHP
E.
Attached
37. Berbagai fasilitas untuk mengatur semua
fungsi dalam server dapat dijumpai pada…
A. Situs website
B. Server administration
C. Firewall
D. Default gateway
E.
Control Panel Hosting
38. Jika dalam melakukan proses pemindahan
website mengalami gangguan dalam penempatan URL hasil posting, hal tersebut
dapat diatasi dengan melakukan enable mod_rewrite dengan menjalankan perintah…
A. nano /var/www/.htaccess
B. RewriteEngine On
C.
a2enmod rewrite
D. RewriteRule ./index.php [L]
E. service apache restart
39. Berikut yang bukan termasuk fitur-fitur
yang dimiliki oleh i-MSCP adalah…
A. Custom DNS records
B. External Mail server
C. MySQL/MariaDB support
D. Software package installer
E.
AdminerSQL dan InstantSSH
40. Untuk mengawali proses instalasi EHCP
dilakukan dengan mengetikan perintah…
A. Setup
B.
Install
C. Named
D. Syscon.conf
E. Nano
Tidak ada komentar:
Posting Komentar